Bupati Nelson : Saya Akan Turunkan Retribusi Pasar
sabtu malam bupati gorontalo, nelson pomalingo, didampingi kepala dinas perindag kabupaten gorontalo viktor asiku, menghadiri acara silaturahmi dengan seluruh pedagang pasar moderen limboto. acara ini bertujuan untuk mempererat hubungan antara pemerintah kabupaten gorontalo dan para pedagang, serta mendengarkan masukan dan aspirasi mereka. pasar modern yang memiliki tiga lantai dan diresmikan langsung oleh menteri bappenas, suharso […]
Continue Reading