SMK PPN Gorontalo Bersiap Sambut Peserta Peransaka Nasional 2025

maleonews.com, Kota Gorontalo – SMK PPN Gorontalo kini tengah mempersiapkan diri menyambut momen bersejarah sebagai salah satu lokasi kunjungan dalam rangka Perkemahan Antar Satuan Karya Pramuka (Peransaka) Nasional 2025. Acara yang akan dihelat di Bumi Perkemahan Bongohulawa, Kecamatan Limboto, Kabupaten Gorontalo, ini diperkirakan akan dihadiri ribuan peserta dari seluruh Indonesia. Sebagai salah satu destinasi kunjungan,…

Read More