Pelatih Takraw Provinsi Gorontalo, Herson Taha, Meninggal Dunia saat Bertugas di PON 2024

maleonews.com, gorontalo: 14 September 2024 – Dunia olahraga Indonesia berduka dengan meninggalnya Herson Taha, pelatih tim takraw Provinsi Gorontalo, yang tutup usia pada pukul 04.30 WIB hari ini. Berita duka ini dilansir dari RRI.co.id dan dikonfirmasi oleh Rumah Sakit Umum Daerah dr. Zubir Mahmud Kabupaten Aceh Timur, tempat Herson Taha menghembuskan nafas terakhirnya. Herson Taha […]

Continue Reading

Jadikan olah raga sarana efektif merajut silahturrahim antar warga

maleonews.com _ Kab. Gorontalo – Asisten Administrasi Umum Sekda Kabupaten Gorontalo Haris Tome membuka Turnamen Sepak Takraw Ambara Cup 1 di Dusun Bukit Tinggi Desa Ambara kecamatan Dungalio pada Kamis, 4 Juli 2024. Pada turnamen sepak takraw yang diikuti oleh berbagai tim dari desa-desa sekitar, Asisten Administrasi Umum Haris Tome menekankan bahwa olahraga bukan hanya […]

Continue Reading