
Apel Pagi Rutin, Jajaran KPU diminta Maksilmakan Kinerja Sesuai Prosedur
maleonews.com, Kabupaten Gorontalo – KPU Kabupaten Gorontalo menggelar Apel Pagi Rutin di lingkungan KPU Kabupaten Gorontalo. Apel pagi dipimpin langsung oleh Anggota KPU Kabupaten Gorontalo Hadijah Hamsah, Senin 1 Juli 2024. Anggota KPU Kabupaten Gorontalo Hadijah Hamsah dalam sambutannya menyampaikan kepada seluruh jajaran KPU Kabupaten Gorontalo agar memaksimalkan kerja penyelenggaraan dengan mengacu pada prosedur yang…