
Kemudahan Pembiayaan UMI: Hanya dengan KTP dan Tidak Sedang Menerima KUR
maleonews.com _ Gorontalo – Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Perbendaharaan (DJPB) Provinsi Gorontalo memberikan kemudahan bagi pelaku usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) untuk mendapatkan modal usaha. Kini, para pelaku UMKM dapat mengakses pembiayaan ultra mikro (UMI) dengan syarat yang ringan, yakni hanya dengan KTP dan tidak sedang menerima kredit program pemerintah atau Kredit Usaha Rakyat…